Kapolda Metro Jaya Apresiasi Finalis Sayembara Logo Street Race

DEBAR.COM.-DEPOK- Para finalis sayembara Logo Street Race Polda Metro Jaya mendapat apresiasi dari Kapolda Metro Jaya Irjen Pol. Dr. Mohammad Fadil Imran, M.Si.

Dikatakan Kapolda Meyro Jaya, Ekosistem street race ini tidak hanya jago mengolah mesin saja tapi juga bisa mendesain logo, karena tidak sembarangan bisa membuat ini semua.

“Kedepannya Polda Metro Jaya akan menyelenggarakan Street Race sesi ke 2 yang mana lintasanya lebih siap dan tingkat keamanannya lebih baik daripada yang di Ancol,” kata Kapolda Fadil, Kamis (17/03/2022).

Para finalis ini akan dilibatkan untuk membuat role model street race yang bagus dan dapat menyalurkan bakat serta aspirasi dari para pecinta street race.

#streetrace #poldametrojaya #polisi #multimediapmj #motogp #jakarta. (AR/Debar)

Related Articles

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Back to top button